TEMA 3 SUBTEMA 4 PEMBELAJARAN 5
TEMA 3 (KEGIATANKU)
Subtema 4 Kegiatan Malam Hari
Pembelajaran 5
Assalamualaikum anak anak hebat yang selalu semangat kita lanjutkan ya pembelajaran kita yaitu membaca teks pendek dan melakukan pengurangan dua bilangan.
Ayo Mengamati
Bacalah cerita berikut
Kebiasaan sebelum tidur
Hari semakin malam
Bela mulai mengantuk
Sebelum tidur bela menggosok gigi
Sisa makanan akan terbawa
Sewaktu menyikat gigi
Sisi makanan tempat kuman hidup
Jawablah pertanyaan berikut! (Boleh tulis jawaban dikolom komentar blogger bu guru ya)
1. Apakah bela menggosok gigi sebelum tidur?
2. Apakah kebiasaan yang dilakukan bela adalah kebiasaan baik?
3. Apa yang terjadi jika tidak menggosok gigi sebelum tidur?
4. Aoa yang hidup pada sisa sisa makanan?
5. Apa saja yang kamu lakukan sebelum tidur?
assalamu'alaikum bu
ReplyDeleteAbdurrahman zaid 1C.no absen 1.
HADIR
1.ya
2 ya
3.sisa mknn akn menumpukkan kuman yg akn merusak gigi.
4. kuman
5. mmbrshkn tgn kaki dg sabun, buang air kcl, wudhu
Revan Rahardian 1C
ReplyDeleteJawaban
1. Ya
2. Ya
3. Sisa Makanan yg digigi akan merusak gigi
4. Kuman
5. Buang air kecil, cuci tangan dan kaki dg bersih kemudian wudhu
Nama : Silvia syauqia ginting
ReplyDeleteKelas : 1c
No.absen :25
HADIR
1. Ya
2. Ya
3.sisa makanan yang di gigi akan merusak gigi
4.kuman
5.membersihkan tangan dan kaki dengan sabun, buang air kecil, wudhu.
assalamualaikum bu
ReplyDeletemuhammad nabil abimanyu
kelas 1C
No.absen 19
menjawab pertanyaan diatas
1. ya
2. ya
3. gigi menjadi rusak dan sakit gigi
4. kuman
5. gosok gigi, buang air kecil, cuci kaki, cuci tangan dan cuci muka
Qeyza Altricya Andrika
ReplyDelete1.ya
2. ya
3. gigi menjadi rusak dan sakit gigi
4. kuman
5. gosok gigi, buang air kecil, cuci kaki,tangan,muka
Assalamualaikum bu guru...
ReplyDeleteMuhammad Haikal Ahsan
Jawabannya:
1. Ya
2. Y
3. Gigi menjadi rusak dan sakit
4. Kuman
5. Gosok gigi dan membaca
doa mau tidur